PeluangSukses.Com - Kehidupan artis layaknya roda yang terus berputar kadang diatas kadang juga dibawah, kadang artis menjadi sangat populer kadang juga sepi job dan nyaris bangkrut.
Sebagai masyarakat paling hanya bisa mengidolakan artis dan menyaksikan artis bermewah-mewah hingga sebegitu kayanya, tapi kadang juga ada masanya kita melihat artis begitu sederhana dan kekurangan.
Sama halnya dengan kehidupan beberapa artis berikut ini, walaupun karirnya pernah melejit bak roket namun ada juga fase dimana ia harus berjuang melawan pahitnya kehidupan dan mencoba berbagai jenis usaha diluar keartisannya.
Kalian pasti penasaran kan siapa saja mereka? Nah berikut telah ini peluang sukses rangkum 10 artis yang nyaris mengalami bangkrut seketika.
Pinkan Mambo
|
Penyanyi yang dulunya tergabung dalam grup Duo Ratu bersama Maia Estianty ini pernah merasakan ketenaran pada tahun 2001. salah satu single hitsnya kala itu yakni Kekasih Yang Tak Dianggap.
Untuk saat ini dirinya sudah jarang lagi terlihat di layar kaca. Saat itu ia banyak menjadi bahan pembicaraan publik sejak aksinya menjual seluruh barang bekas miliknya melalui Instagram pribadinya.
Berdasarkan keterangan di Instagram storiesnya ia mengaku bahwa barang-barang yang dijual tidak mencapai setengah harga belinya tentu saja hal ini membuat netizen berspekulasi bahwa Pinkan sedang mengalami masalah ekonomi. tetap semangat ya Mbak Pingkan semua masalah pasti ada jalan keluarnya kok
Roro Fitria
Roro Fitria |
Alhasil Roro Fitria harus mendekam dibalik jeruji besi dan merasakan hidup susah. Harta yang dimilikinya pun berangsur berkurang karena digunakan untuk membiayai proses hukumnya semangat ya Mbak Roro semoga segera diberi hidayah untuk kembali ke jalan yang benar. amin.
Dallas Pratama
Dallas Pratama |
Dallas Pratama mungkin nama artis yang satu ini sudah jarang ditemui di layar kaca akhir-akhir ini. nah for your information nih, galaksi ini merupakan salah satu artis yang banyak membintangi FTV maupun sinetron tanah air.
Saat itu dia juga terkenal melalui perannya yang berjudul Serigala terakhir. Namun seiring berjalan waktu karir yang ia capai saat ini sudah redup dan perlahan padam.
Setelah menikah dengan kaditha Ayu, ia diketahui sempat dilarikan ke rumah sakit karena mengalami pecah pembuluh darah di bagian otak. kondisi tersebut membuatnya vakum dari dunia hiburan. Tapi tentu sebagai kepala keluarga ia harus berjuang untuk menafkahi istri dan anaknya karena tuntutan ekonomi. Sempat dikabarkan ia diketahui pernah berprofesi sebagai driver ojek online.
Zul Zivilia
Kalian pasti masih ingat lagu yang sempat viral inikan, lagu Aishiteru yang kalau nggak salah ada beberapa season dan sebagian liriknya berbahasa Jepang. Nah penyanyinya ini zul dari band Zivilia karirnya yang begitu melejit saat itu harus berakhir karena keterlibatannya dengan barang haram narkotika.
Perekonomian keluarga Zul semakin terhimpit dan sang istri yang bernama Retno mengakui bahwa perekonomian keluarganya sudah sangat terpuruk hingga pendidikan anak-anaknya dipertaruhkan. Untung saja rekan sesama artis banyak yang membantu meringankan beban pendidikan anak-anak mereka dan saling mensupport dikala duka.
Stuart Collin
Stuart Collin |
Mantan suami dari Rizky Tagor ini juga sedang merasakan perjuangan susahnya menghasilkan uang. Ia pun diketahui merambah dunia bisnis kuliner yakni menjual pisang goreng yang diberi nama capung goreng.
Pasalnya karir artis yang terkenal melalui sinetron Namaku Mentari ini sudah mulai meredup sejak kedekatannya dengan Risty Tagor dahulu. Namun ternyata usaha tersebut juga tidak bertahan lama sehingga mau tak mau ia harus gulung tikar.
Ia memang mengakui bahwa bisnis makanan yaitu hanya ramai sesaat saja saya ingin berpangku tangan ia saat ini sedang merintis sebuah rumah produksi. kita doakan semoga lancar dan sukses.
Epi Kusnandar
Epi Kusnandar |
Pemeran mus pada serial preman pensiun ini rupanya juga sedang berjuang melanjutkan hidup. Pasalnya ia pernah dikabarkan terkena stroke ringan yang menyebabkan sebagian tubuhnya lumpuh. Namun untuk saat ini Epi Kusnandar dikabarkan sudah kembali pulih seperti sediakala.
Tapi menjadi ujian baru untuk kang Kus saat ini ialah pandemi covid saat ini yang membuatnya sepi job airnya yang memilih untuk berbisnis kuliner. ia pun tak merasa malu jika harus turun tangan melayani pembeli. Kenapa harus malu juga kan guys karena kita kerja untuk menafkahi keluarga.
Alessia Cestaro
Alessia Cestaro |
Artis yang satu ini juga sudah jarang wara-wiri dilayar kaca. dulunya ia langganan menjadi pemain FTV hingga sinetron sebagai tokoh antagonis maupun protagonis. pandemi ini juga membuat ekonomi keluarganya terhimpit alhasil mereka harus mencoba peruntungan lain demi bertahan hidup.
Istri dari Ahmad Afandi ini lalu memilih untuk berbisnis nasi goreng dan kerupuk kulit. Ia juga sering membagikan potret dirinya dan sang suami sedang mengelola usahanya melalui Instagram pribadinya weh kita pasti suka ngeliatin kekompakan mereka ya,
Tessy Srimulat
Tessy Srimulat |
Namun saat ini dikabarkan sepi job hingga diketahui tidak memiliki pendapatan lain dan hidup sebagai seorang pengangguran. kondisi ekonomi dan keadaannya ini lalu membuat Tessy mendekati narkoba dan pernah melakukan usaha bunuh diri. Waduh yang semangat ya Bang Semua kan indah pada waktunya
Norman Kamaru
Norman Kamaru |
Artis yang satu ini hidupnya mulai tenar melalui video lipsing memperagakan lagu india yang berjudul chaiya-chaiya dengan seragam Brimob nya. Setelah naik daun ternyata dirinya memilih untuk mengundurkan diri dari kepolisian dan menjadi artis.
Namun pilihannya ternyata tak berbuah manis, karir artisnya hanya bertahan sebentar saja. Bahkan ia sempat menjadi bahan gunjingan karena dinilai terlalu tergiur dengan iming-iming ketenaran seorang artis.
Belakangan juga diketahui bahwa sebenarnya ia dipecat dari kepolisian karena kerap bolos akibat sibuk syuting. Akhirnya untuk menyambung hidup ia memilih untuk berjualan bubur. Namun ternyata usahanya tersebut juga tak bertahan lama, dan ujian hidupnya kini iapun juga dikabarkan bercerai dengan sang istri. sepertinya cobaannya begitu bertubi-tubi biaya guys.